Minggu, 09 Juni 2013

Akatsuki

Apa itu Akatsuki? Akatsuki adalah sebuah organisasi yang terdiri dari ninj-ninja elit. Kata Akatsuki trdiri dari 2 kata. "Aka" yang berarti merah, dan "tsuki" yang berarti bulan. Akatsuki pertama kali dibentuk oleh "Ame Orphan", yaotu Yahiko,Nagato,dan Konan. Yahiko membentuk Akatsuki dengan tujuan ingin menghentikan perang dan mewujukan perdamaian. Ketika ia mengadakan pertemuan dengan pemimpin amegakure, Salamander Hanzou, dia dikhianati. Hanzou menyuruh Nagato membunuh yahiko untuk keselamatan Konan. Nagato membunuh dirinya sendiri dg menancapkan kunai yg doipegang nagato ke tubuhnya sendiri. Karena trauma dengan kematian Yahiko, Nagato mempunyai pandangan baru tentang kedamaian. Dan Akatsuki dipimpin oleh Nagato. Waktu terus berjalan, dan terbentuklah akatsuki yang sekarang Akatsuki muncul pertama kali di konoha. Kisame dan Itachi masuk ke konoha untuk mencari naruto yang merupakan jincuriki kyubi. Namun, karena mendaptkan hadangan dari jounin2 konoha, itachi mengurungkan niatnya. Anggota akatsuki adalah kriminal Rank-S, dan sebagian besar adalah nukenin (missing-nin) dari desanya setelah membuat kerusakan dan masalah yang besar. Tujuan akatsuki adalah mengumpulkan bijuu. Di awal naruto Shippuden, Akatsuki telah mengumpulkan 2 bijuu,yakni ekor 5 dan 7. Dengan mengumpulkan semua bijuu, Nagato (pain) ingin menghancurkan negara2 shinobi untuk menghentikan perang. Sejauh ini,telah terkumpul 7 bijuu, yakni ekor 1- ekor 7. Anggota akatsuki satu persatu mati. Yang tersisa adalah zetsu dan tobi. Tobi mengaku bahwa dirinyalah yang mendorong Yahiko untuk membentuk Akatsuki. Dan Tobi punya rencana sendiri dengan bijuu yang dikumpulkan akatsuk,yakni Rencana "Tsuki no me". Di perang Dunia ke4, Kabuto meng-ET semua aggota akatsuki yang telah mati. hanya Hidan yang tidak di-ET, karena pada dasarnya Hidan masih hidup karena dia tidak bisa mati. Namun kepalanya tterpisah dari tubuhnya dan tubuhnya terkubur di hutan klan naara.

0 komentar:

Posting Komentar

NarutoPedia ID Copyright 2012. Diberdayakan oleh Blogger.